Hebat, Inilah Tanaman Pencegah Polusi Udara

Berita aneh kali ini akan memberikan informasi tentang tanaman pencegah polusi udara. Kita saat ini sama-sama telah mengetahuinya bahwa polusi udara semakin parah dan banyak orang yang kurang peduli tentang hal ini. Penebangan pohon liar dan semakin banyaknya gedung-gedung pencakar langit dengan mengorbankan perkebunan dan persawahan menyebabkan polusi udara semakin menjadi. Padahal polusi udara sangat berbahaya bagi kesehatan terutama mereka yang tinggal di kota-kota besar.


Di bawah ini adalah tanaman pencegah polusi udara yang bisa anda gunakan untuk mengurangi polusi udara saat ini. Anda bisa menanam tanamn-tanaman ini di pekarangan rumah anda, sehingga udara di rumah anda akan terasa sejuk dan polusi udara berkurang. Sangat bermanfaat bukan tanaman-tanaman tersebut, jadi tunggu apa lagi kenapa tidak langsung menanamnya saat ini. Berikut adalah tanamn-tanaman pencegah polusi udara :

1.Pohon Dadap Merah

2.Pohon Kelengkeng

3.Pohon Bungur dan Mahoni

4.Bunga Warna-Warni

5.Lumut

6.Tanaman Sirih Belanda (Devil’s Ivy)

7.Kembang Sepatu

8.Sansevieria

9.Pohon Trembesi

Itulah beberapa tanaman pencegah polusi udara yang bisa anda gunakan untuk mengurangi polusi udara saat ini. Untuk melihat bagaiman bentuk dari tanaman tersebut, anda dapat melihatnya di mesin pencari. Jika kita tidak peduli dengan hal itu, apakah anda bisa membayangkan bagaimankah keadaan udara 10 tahun lagi? Tentu tidak baik bagi perkembangan kesehatan anak cucu kita. Semoga informasi tersebut dapat bermanfaat untuk anda agar selalu peduli dengan rumah tinggal kita. Selain berita aneh di atas, anda juga dapat membaca kata kata sedih dan kata kata galau di sini.

Leave a Reply

    Blogger news

    Blogroll

    English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

    About